SANPUKAT KEUSKUPAN MAUMERE
Menu
  • Beranda
  • Berita
  • Blog
    • Humaniora
    • Renungan
    • Storytelling
  • Mitra
    • Kindermissionwerk
  • Galery
  • Disclaimer
  • About
Menu

Tahun: 2024

SANPUKAT SELEKSI KEPALA SEKOLAH SMPK BANK SALLER DAN SMPK PANCASILA LEKABI. STOP ASAL PILIH.

Posted on 1 Juli 2024 by Sanpukatadmin

Maumere, Berita SANPUKAT — Yayasan Persekolahan Umat Katolik Keuskupan Maumere (SANPUKAT) menggelar seleksi kepala sekolah di Kantor Pusat SANPUKAT, Kota Uneng, Sabtu (29/6) pukul 09.00 WITA. Ketua SANPUKAT RD. Gabriel Mane menyebutkan salah satu agenda SANPUKAT adalah menyelenggarakan seleksi kepala sekolah demi meningkatkan kualitas pendidikan di sekolah-sekolah yang berada di bawah naungannya. “Itu sudah menjadi…

Read more

MEMPERHATIKAN ALAM SEBAGAI KEBAIKAN MURDOCHIAN YANG TERLUPAKAN

Posted on 26 Juni 202426 Juni 2024 by Sanpukatadmin

Krisis Lingkungan Hidup Alam adalah anugrah paling berharga bagi manusia. Alam menyediakan bagi manusia udara yang segar, air yang jernih, hingga makanan dan minuman. Bahkan tidak sedikit manusia menemukan kekayaan spiritual dibalik kemegahan alam.  Namun ironi mulai muncul tatkala manusia modern mulai memanfaatkan sumber daya alam dengan begitu lajunya. Oasis hijau dan hutan-hutan yang lebat…

Read more

SDK BRAI LEPAS DUA GURU YANG BERJASA. ADA APA?

Posted on 26 Juni 2024 by Sanpukatadmin

Maumere, Berita SANPUKAT- Yayasan Persekolahan Umat Katolik (SANPUKAT) mengutus Staffnya untuk menghadiri acara purna bakti di SDK Brai, Senin (24/06/2024) Acara purna bakti diselenggarakan untuk Maria Nona Lince dan Nona Sine yang telah lama berbakti dalam mencerdaskan anak bangsa di SDK Brai. Acara dimulai dengan Misa Syukur yang dipimpin oleh Pater Fabianus. Dalam Homilinya. Pater…

Read more

PENGGALANGAN DANA SANPUKAT, KETUKLAH MAKA PINTU AKAN DIBUKA

Posted on 26 April 20242 Mei 2024 by Sanpukatadmin

Vivere tota vita disecendum est; Dalam hidup perlu belajar seumur hidup. Barangkali itulah yang terjadi pagi ini, Kamis, 25 April 2024 tatkala SANPUKAT bersama dengan sejumlah mitra lainnya kembali berkumpul dalam ruang pertemuan di Aula Famous Hotel-Kute Bali. Semuanya berkumpul demi belajar local fundraising yang difasilitasi SATUNAMA training Center yang telah memasuki hari ke empat….

Read more

PROSPEKTUS DONASI ASAH SANPUKAT JADI TAJAM

Posted on 25 April 202425 April 2024 by Sanpukatadmin

Kalau capek istirahat sebentar, jangan berhenti sebab dimana-mana tajam pisau karena diasah . Kira-kira itulah yang dialami SANPUKAT pada 24 April 2024 di Aula Famous Hotel-Kute Bali. Berselimutkan dinginnya udara dalam ruangan yang tertutup, para mitra kembali berkumpul di ruang pertemuan sekitar pukul 09.00 WITA. Saat itu, proyektor belum menyala. Tak ada yang tahu materi…

Read more
  • Previous
  • 1
  • …
  • 5
  • 6
  • 7
  • 8
  • 9
  • 10
  • Next
  • 2025
  • 2024
  • 2023
  • 2022

BERAGAM INFORMASI SANPUKAT

SANPUKAT–Kindermissionswerk Serahkan Hadiah Lomba Perlindungan Anak di SDK Habi
Kindermissionwerk

MEAL OFFICER SANPUKAT-KINDERMISSIONWERK SERAHKAN HADIAH LOMBA PERLINDUNGAN ANAK SDK HABI

Maumere, Berita SANPUKAT – Monitoring, Evaluation, Analysis, and Learning (MEAL) Officer SANPUKAT & Kindermissionswerk–Jerman, Christian Romario menyerahkan hadiah lomba The ...
Baca Selanjutnya
9 Agustus 2025 / Sanpukatadmin
Berita

KETUA SANPUKAT LAKUKAN KUNJUNGAN PERDANA KE SMP DAN SMAS SEMINARI MARIA BUNDA SEGALA BANGSA

Maumere, Berita SANPUKAT – Ketua SANPUKAT yang baru dilantik, RD. Yulius Helibertus, melakukan kunjungan perdananya ...
Baca Selanjutnya
30 Juli 2025 / Sanpukatadmin
Berita

MARGARETA YULIANTI RESMI DITETAPKAN SEBAGAI KEPALA SDK NANGALIMANG OLEH KETUA SANPUKAT

Maumere, Berita SANPUKAT – Penjabat (Plt) Kepala SDK Nangalimang, Margareta Yulianti, S.Pd , resmi ditetapkan ...
Baca Selanjutnya
30 Juli 2025 / Sanpukatadmin

IKUTI PERLINDUNGAN ANAK KINDERMISSIONWERK

SANPUKAT–Kindermissionswerk Serahkan Hadiah Lomba Perlindungan Anak di SDK Habi
Kindermissionwerk

MEAL OFFICER SANPUKAT-KINDERMISSIONWERK SERAHKAN HADIAH LOMBA PERLINDUNGAN ANAK SDK HABI

Maumere, Berita SANPUKAT – Monitoring, Evaluation, Analysis, and Learning (MEAL) Officer SANPUKAT & Kindermissionswerk–Jerman, Christian Romario menyerahkan hadiah lomba The ...
Baca Selanjutnya
9 Agustus 2025 / Sanpukatadmin
Kindermissionwerk

MENJADI MICROSOFT INNOVATIVE EDUCATOR EXPERT DARI WEBINAR BERSAMA KOMDIGI, MICROSOFT, BERSAMA FOCUS AND TARGET

Pada Selasa, 8 Juli 2025, seorang staff SANPUKAT Christian Romario mengikuti sebuah webinar nasional bertajuk ...
Baca Selanjutnya
10 Juli 2025 / Sanpukatadmin

RASA NYAMAN BERSAMA RENUNGAN SANPUKAT

MENUMBUHKAN AKAR MASA DEPAN: CERITA DARI ANAK-ANAK SDK MAUMERE 2
Renungan

MENUMBUHKAN AKAR MASA DEPAN: CERITA DARI ANAK-ANAK SDK MAUMERE 2

Di sebuah sudut damai di Pulau Flores, tepatnya di Keuskupan Maumere, anak-anak berkumpul bukan hanya untuk belajar menghitung atau mengeja ...
Baca Selanjutnya
Renungan

KERJA TANPA HENTI SEPERTI SYSYPHUS

Renungan Sabtu, 8 Februari 2024 BACAAN PERTAMA: Bacaan dari Surat kepada Orang Ibrani 13:15-17.20-21, MAZMUR TANGGAPAN: Mazmur 23:1.3a.4b.5.6, BACAAN INJIL: ...
Baca Selanjutnya
Renungan

ANDALKAN ALLAH, BUKAN ANDALKAN HARTA BENDA

Renungan harian Kamis, 6 Februari 2024 Bacaan I – Ibr.12:18-19,21-24, Mzm. 48: 2-3a,3b-4,9,10,11 Bacaan Injil – Mrk. 6:7-13 “jangan membawa ...
Baca Selanjutnya

IKUTI GALERY SANPUKAT

TERIMA KASIH YANG TULUS KEPADA BPK. ANDREAS HUGO PARERA
Galery

TERIMA KASIH YANG TULUS KEPADA BPK. ANDREAS HUGO PARERA

Perjalanan panjang Yayasan Persekolahan Umat Katolik (SANPUKAT) dalam melanjutkan warisan misi pendidikan Katolik lewat sekolah-sekolah di bawah naungannya tidak hanya ...
Baca Selanjutnya
pelatihanhari ke V sanpukat dan smipa disada
Galery

GALERY PELATIHAN HARI KE V SANPUKAT BERSAMA DENGAN SMIPA DISADA

Pelatihan hari ke V Smipa Disada bersama guru dan tutor SANPUKAT berfokus pada presentasi modul literasi, Sabtu (16/12/2023) ...
Baca Selanjutnya
pelatihan hari keempat guru dan tutor SANPUKAT bersama SMIPA DISADA
Galery

GALERY PELATIHAN HARI KEEMPAT GURU DAN TUTOR SANPUKAT BERSAMA SMIPA DISADA

Guru dan tutor SANPUKAT mengikuti pelatihan hari keempat yang dibawakan oleh SMIPA DISADA (jumad, 15/12/2023) ...
Baca Selanjutnya
© 2025 sanpukatmaumere | Powered by Minimalist Blog WordPress Theme