Maumer, Berita SANPUKAT – Tutor SANPUKAT untuk kegiatan KINDERMISSION Ovhy Bai melanjutkan gerakan literasi dengan agenda menceritakan kembali isi bacaan dan tanya jawab seputar isi bacaan bersama dengan sejumlah anak di SDK NAGARASONG, Selasa (7/03/2023). Tutor SANPUKAT itu menegaskan bahwa kegiatan ini melatih daya ingat dan kemampuan analisa anak-anak dalam menilai suatu teks bacaan. “Menceritakan…